multi info, hiburan, pengetahuan, dan aneka informasi

Rumah Adat Papua Timur dan Fungsinya

Rumah adat Papua
Kali ini kita mempelajari Rumah Adat Indonesia bagian Timur apalagi kalau bukan PAPUA, nahhh saat berjalan jalan di papua kita masih akan menemukan rumah adat suku papua, nahhh ingin tahu dan mengenal masyarakat papua lewat rumah adatnya berikut adalah sedikit Informasi untuk menambah pengetahuan Kita mengenai  Kebudayaan Tanah Air Pakaian Adat dan Rumah ADAT



Rumah adat Papua TimurRumah Adat Suku Papua. Rumah adat papua atau Irian Jaya di kenal dengan nama “honai”. Semua suku dari suku Dani di lembah Baliem atau Wamena, suku Lani, suku Yali di pegunungan Toli dan suku-suku lainnya tinggal di rumah honai ini.

Atapnya berbentuk seperti setengah tempurung kelapa serta bahan yang digunakan pun diperoleh dari alam sekitar, yaitu kayu dan jerami atau ilalang. Rumah adat ini terbuat dari kayu dengan atap berbentuk kerucut dengan bangunan yang sempit tanpa jendela dengan maksud untuk menahan hawa dingin terutama ketika terjadi badai dengan suhu rata-rata 190°C.


Fungsi honai di Papua antara lain:
1.    Untuk tempat tinggal
2.    Menyimpan alat-alat perang dan senjata traditional papua seperti pisau dan belati.
3.    Tempat menyimpan alat-alat atau simbol dari adat orang Dani.
4.    Tempat untuk merencanakan atau mengatur strategi perang.

Rumah honai yang berbentuk melingkar memiliki filosofi:

1.    persatuan dan Kesatuan dengan tetap satu hati, satu tujuan.
2.    Memelihara budaya nenek moyang.
3.    Honai merupakan symbol dari kepribadian adat.

TAG: rumah adat papua timur dan fungsinya rumah adat jawa barat

No comments:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Blog Archive