Masalah pada keping CD / Dvd yaitu kepingan CD tergores dan data data di dalamnya tidak dapat dicopy dengan sempurna atau yang lebih parah tidak bisa terbaca sama sekali. karena memang CD merupakan media penyimpanan yang paling murah dan banyak digunakan untuk transfer data ke tempat yang jauh.
Tidak perduli sebagus apapun merk cd / dvd saat permukaannya tergores dan rusak maka data di dalamnya akan sulit untuk di baca dan di copy, Namun untuk beberapa kasus masih bisa diselamatkan menggunakan software yang punya kemampuan untuk mengcopy data data di dalam cd meskipun CD tersebut tergores.
Nama software kecil ini yaitu CD Recovery Toolbox, dan kebetulan yang ku share adalah versi gratis..freeware.
designed to recover files from scratched or otherwise damaged or corrupt CD, DVD, HD DVD and Blu-Ray disks. Just select the drive that contains the media you want to recover from, check the files you want to restore and start the recovery process.
No comments:
Post a Comment